MEMUDARNYA KEPUTUSASAAN
Yogyakarta, 30 September 2009
Saat kereta malam ku tak datang lagi..
Berhenti di stasiun cinta yang telah lama tak
berpugar..
Seperti terlihat bintang tak bersinar..
Tapi aku masih melebarkan senyum termanis..
Ketika orang terkasih ku pergi meninggalkan
aku..
Ku pernah tak tahu ingin kemana ku bawakan
hidup..
Mereka telah pergi..
Tak mungkin tersentuh..
Tak akan tak terjamah..
Tak dapat ku dengar lagi..
Pernah menawarkan ku kepedihan diantara tawa
yang ada..
Namun aku masih menikmati hidup..
Menikmati hidup bersama sisa keluarga yang
ada..
Sebuah Keluarga Penuh Bahagia, Motivasi, Kerja Keras, Perhatian, dan Cobaan.
Writed By :
Ilmal Bani Hasyim
For :
My Sisters & Brother
Tidak ada komentar:
Posting Komentar